PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI SUHU DAN PERUBAHANYA DENGAN MODEL THINK PAIR SHARE PADA KELAS VII F SMP NEGERI I KOTA TERNATE

MURNI SABAN

Sari


Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada meteri suhu dan perubahannya Kelas VII F SMP Negeri I Kota Ternate  Semester I Tahun Pelajaran 2018–2019, dengan  menerapkan model Think Pair Share. Jenis penelitian adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang terdiri dari dua siklus, tiap siklus dilaksanakan tiga kali pertemuan.  Prosedur penelitian ini meliputi perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, evaluasi, dan refleksi untuk setiap siklus. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai rata-rata kelas pada siklus I 56,84 dari 32 siswa dan persentse ketuntasan klasikal 12,50%. Pada siklus II nilai rata-rata meningkat menjadi 82,60 dengan ketuntasan klasikal 90,63%. Dapat disimpulkan bahwa terjadi peningkatan hasil belajar siswa materi Suhu dan Perubahannya dengan model Think Pair Share.

 

Kata Kunci:  suhu dan perubahan, Think Pair Share, SMPN 1 Kota Ternate

Teks Lengkap:

PDF

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.
slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor