GAME EDUKASI “BETTER TYPER†BERBASIS DESTOP UNTUK MELATIH KEMAMPUAN MENGETIK PEGAWAI UPT BAHASA UNIVERSITAS KHAIRUN

Assaf Arief, Fakhri Amin, Badrun Ahmad

Sari


Kemampuan mengetik cepat merupakan salah satu keterampilan dasar untuk mempercepat pekerjaan pegawai administrasi. Dampak perkembangan teknologi adalah jenis-jenis pekerjaan yang sebelumnya menuntut kemampuan fisik cukup besar kini relatif sudah digantikan dengan perangkat mesin otomatis, seperti komputer. Karena alat input paling utama sebuah komputer adalah keyboard, untuk mengoptimalkan penggunaan komputer yang efisien sekaligus bertujuan untuk mengurangi hasil ketikan yang kurang memuaskan dan kesalahan dalam mengetik yang sering kali terjadi (typo), maka diperlukan keterampilan dalam mengetik. Metode pengembangan sistem yang digunakan dalam Pengabdian ini adalah Multimedia Development Life Cycle (MDLC). Produk hasil pengabdian berupa Game edukasi Better Typer yang dapat menjadi sarana dalam pelatihan mengetik bagi siapa saja yang ingin meningkatkan keterampilan mengetik dengan cara yang asyik yang dapat di gunakan oleh pegawai UPT Bahasa Universitas Khairun. Dengan level yang menarik dan polesan desain yang estetik.

Teks Lengkap:

100-106

Referensi


Amami Pramuditya, S., Noto, M. S., & Syaefullah, D. (2017). Game Edukasi Rpg Matematika. Eduma : Mathematics Education Learning and Teaching, 6(1), 77. https://doi.org/10.24235/eduma.v6i1.1701

Borman, R. I., & Purwanto, Y. (2019). Implementasi Multimedia Development Life Cycle pada Pengembangan Game Edukasi. Jurnal Edukasi Dan Penelitian Informatika, 5(2), 119–124.

Dondlinger, Mary Jo (Department of Technology & Cognition, College of Education, U. of N. T. (2007). Educational Video Game Design : A Review of the Literature. Journal of Applied Educational Technology, 4(1), 21–31.

Seidl, M. (2015). UML@Classroom: An introduction to object-oriented modeling. In CEUR Workshop Proceedings (Vol. 1555).

Widiastuti, N. I. (2012). Membangun Game Edukasi Sejarah Walisongo. Komputa : Jurnal Ilmiah Komputer Dan Informatika, 1(2), 41–48. https://doi.org/10.34010/komputa.v1i2.60




DOI: https://doi.org/10.33387/jepk.v1i2.5841

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Editorial Office :
Program Studi Magister Teknik Sipil, Pascasarjana Universitas Khairun 
Jl. Jusuf Abdulrahman Kotak Pos 53 Gambesi, Kota Ternate, Indonesia.