Pengaruh Lingkungan Sekolah Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas XI Pada Mata Pelajaran Geografi Di SMA Negeri 4 Halmahera Timur

Irfandi Sahni, Tamrin Robo, Andi Tenri Pada Agustang, Rohana Sufia

Sari


Lingkungan sekolah sangatlah berpengaruh terhadap sebuah proses pembelajaran bagi peserta didik. Tujuan penelitian ini yaitu, untuk mengetahui Apakah lingkungan sekolah (X) berpengaruh terhadap hasil belajar (Y) Geografi siswa kelas XI di SMA Negeri 4 Halmahera Timur. Tempat dan Waktu Penelitian terletak di Desa Nusa Jaya, Kecamatan Wasile Selatan, Kabupaten Halmahera Timur dan waktu penelitian pada bulan Juli 2024 sampai selesai. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Penelitian termasuk dalam penelitian Causal research (penelitian korelasi) yaitu suatu penelitian yang melibatkan tindakan pengumpulan data guna menentukan, apakah ada hubungan dan tingkat hubungan antara dua variabel atau lebih. Populasi dalam penelitian ini adalah kelas XI IPS 1 dan XI IPS 2 dengan jumlah siswa sebanyak 60 peserta didik dari dua kelas. Sampel penelitiannya merupakan penelitian populasi karena jumlah populasi kurang dari 100 populasi. Variabel penelitian yaitu 1. Variabel Independent (X) yaitu, Lingkungan Sekolah 2. Variabel Dependent (Y) yaitu, Hasil Belajar Peserta Didik. Teknik pengumpulan data yang dilakukan ialah menggunakan angket/kuesioner dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu teknik analisis korelasi. Hasil analisis penelitian yaitu menunjukkan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara lingkungan sekolah terhadap hasil belajar peserta didik kelas XI IPS pada pembelajaran Geografi di SMA Negeri 4 Halmahera Timur. Pengaruh yang kuat ini dapat ditunjukkan dari hasil inferensial dengan menggunakan program SPSS, dengan nilai 0,99 yang berdasarkan pada pedoman tabel intrepretasi koefisien korelasi menyatakan angka 0,80-1,00 tergolong kategori sangat kuat dan 0,99 berada diantara 0,80-1,00 sehingga tingkat hubungan antara lingkungan sekolah terhadap hasil belajar tergolong sangat kuat dengan tingkat signifikan sebesar 53,440 yang apabila mengacu pada aturan bahwa jika t-hitung > t-tabel maka pengaruh signifikan kuat dengan t-tabel sebesar 1,671 pada taraf kesalahan 5% maka t-hitung > t-tabel dengan nilai 53,440 > 1,671.


Kata Kunci


Lingkungan Sekolah; Hasil Belajar Geografi

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Byers, Terry., et all. 2018. Comparative Analysis of The Impact of Traditional versus Innovative Learning Enviroment on Student Attitudes and Learning Outcomes. Studies In Educational Evaluation.Vol. 58: 167-177.

Dharmayanti, W., & Munadi, S. 2014. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Minat Siswa SMP Masuk SMK di Kota Pontianak. Jurnal Pendidikan Vokasi. 4 (3): 405-419

Edgerton, E., McKenchnie, J., dan McEwen, S. 2011. Students’ Perceptions of Their School Enviroment and The relationship With Educational Outcomes. Educational and Child Psychology. 28(1): 33-45.

Hidayat, A., dan Edidas. 2019. Kontribusi Lingkungan Keluarga dan Cara Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X. Jurnal VOTEKNIKA. 7 (4): 167-178

Hikmawati, Hikmawati, Muh. Yahya, Elpisah Elpisah, and Muh. Fahreza. 2022. Pengaruh Lingkungan Sekolah Terhadap Pembentukan Karakter Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu. 6(3): 4117–4124

Jamaluddin. K, A., dan Rahman, A.A. 2019. Bimbingan orang tua dalam mengembangkan kepribadian anak. ATTHULAB: Islamic Religion Teaching & Learning Journal. 4 (2): 170-184

Jamil, H., dan Azra, F.I. 2014. Pengaruh Lingkungan Keluarga dan Motivasi Belajar Siswa terhadap Hasil Belajar Akuntansi Siswa Kelas X SMK Negeri 1 Solok Selatan. Journal of Economic and Economic Education. 2 (2): 85-98

Kibriya S., dan Jones, Gordon. 2020. The Impact of A Safe Learning Environment in Schools on Students’ Learning Outcomes: Evidence From Tanzania. Quality Assurance in Education. 29(1): 15-28. DOI 10.1108/QAE-11-2019-0124

Kurniawan, D., dan Wustqa, D. U. 2014. Pengaruh Perhatian Orangtua, Motivasi Belajar, dan Lingkungan Sosial terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa SMP. Jurnal Riset Pendidikan Matematika. Vol. 1 No. 2, 176-187

Lubis, Nada Shofa. 2022. Pembentukan Akhlak Siswa Di Madrasah: Kontribusi Lingkungan Sekolah, Kompetensi Guru, Dan Mutu Pendidikan. Jurnal Pendidikan Agama Islam Al-Thariqah. 7(1): 137–56

Marjoribanks, K. 1996. Family Learning Environments and Students’ Outcomes: A Review. Journal of Comparative Family Strudies. 27(2) https://doi.org/10.3138/jcfs.27.2.37

Muslih, Muhamad. 2016. Pengaruh Lingkungan Keluarga dan Lingkungan Sekolah Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas 6 SDN Limbangan. Jurnal Ilmiah Indonesia, 1(4): 41-50

Offir, B, et all. 2003. Teacher-student Interactions and Learning Outcomes in A Distance Learning Enviroment. The Internet and Higher Education. 6(1): 65-75.

Oktorina, T. 2018. Pengaruh Disiplin Belajar dan Lingkungan Sosial terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Sanata Dharma. FKIP Universitas Sanata Dharma Yogyakarta

Putri, E.N., Nirwana, H., dan Syahniar. 2018. Hubungan Kondisi Lingkungan Keluarga dengan Hasil Belajar Siswa Sekolah Menengah Atas. Jurnal Penelitian Guru Indonesia JPGI. 32): 98-102

Saroinsong, P.S. 2019. Pengaruh Lingkungan Keluarga dan Lingkungan Sosial Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas XI Pada Mata Pelajaran Akuntansi Di SMK N 1 Maesaan Minahasa Selatan. Jurnal Pendidikan Ekonomi. 4 (1)

Saroni, M. 2011. Manajemen Sekolah Kita Menjadi Pendidik Yang Kompeten.Yogyakarta: Ar-Ruzz Media

Slameto. 2015. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi. Jakarta: Rineka Cipta

Sugiyanto. 2015. Pengaruh Fasilitas Belajar, Lingkungan Keluarga, dan Lingkungan Sosial Terhadap Hasil Belajar IPS. Seminar Nasional Universitas PGRI Yogyakarta 2015.: 72-79

Tamara, R. M. 2016. Peranan lingkungan sosial terhadap pembentukan sikap peduli lingkungan peserta didik di SMA Negeri Kabupaten Cianjur. Jurnal Geografi Gea, 16(1), 44-55

Tussaadiyah, H. 2017. Penerapan Model Pembelajaran Creative Problem Solving Untuk Meningkatkan Hasil Belajar. Syntax Literate; Jurnal Ilmiah Indonesia, 2(11), 50-62




DOI: https://doi.org/10.33387/pangea.v7i1.10284

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Terindeksasi pada :

 xx

 Pangea : Wahana Informasi Pengembangan Profesi dan Ilmu Geografi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
Â