SOSIALISASI PENGURANGAN RISIKO BENCANA GEMPABUMI DI SMK MISBAHUL AULAD HALMAHERA SELATAN

Nurmayasa Marsaoly, Jamalun Togubu, Nani Nagu

Abstract


Bencana gempabumi telah menjadi salah satu bencana yang perlu diwaspadai terutama di Wilayah Timur Indonesia. Hal ini dikarenakan letak geografis wilayah Timur Indonesia yang dikuasai oleh beberapa lempeng yang sangat aktif. Oleh karena itu, Pengurangan Risiko Bencana Berbasis Komunitas (PRBBK) adalah salah satu pilar penting dalam upaya manajemen risiko bencana hari ini di Indonesia. Kegiatan Sosialisasi Pengurangan Risiko Bencana Berbasis Komunitas bertujuan untuk memberikan pemahaman kesiapsiagaan menghadapi bencana gempabumi kepada para tenaga pengajar. Metode palaksanaan melalui pemaparan materi interaktif dan diskusi kelompok. Peserta pelatihan berasal dari tenaga pengajar yang memiliki peran penting atau strategis dalam masyarakat. Hasil kegiatan memperlihatkan bahwa pemahaman peserta tentang mitigasi bencana gempabumi semakin meningkat.

References


C. Sulaeman and A. Cipta, “Model intensitas gempa bumi di Maluku Utara Earthquake Intensity Model in North Maluku,†J. Lingkung. dan Bencana Geol., vol. 3, no. 2, pp. 79–88, (2012).

Carter, W. N. (2008). Disaster Management: A Disaster Manager’s Handbook. Retrieved from https://www.think-asia.org/bitstream/handle/11540/5035/disaster-management- handbook.pdf

CDC. (2014). Disaster Preparedness and Response Training. Retrieved from https://www.cdc.gov/nceh/hsb/disaster/Facilitator_Guide.pdf

Nurudin, A., 2015. Jurnal Pengaruh Pelatihan Penanggulangan Bencana Gempa Terhadap Pengetahuan Siswa Kelas X IPS.

Hamid, N., 2020. Kesiapsiagaan Masyarakat dalamMenghadapi Gempa Bumi (Mengenang 14 Tahun SilamGempa Bumi Bantul, Yogyakarta). ALTRUIS Journal ofCommunity Services 2020, Vol. 1, No. 2. ISSN 2721- 415X (Online) ISSN 2721- 4168 (Print) ejournal.umm.ac.id/index.php/altruis

Lessy, M.R Dan Bemba, J., 2019. Pemberdayaan Masyarakat Rentan Bencana Melalui Sosialisasi Pengurangan Risiko Bencana Berbasis Komunitas Di Desa Daruba Pantai Kabupaten Pulau Morotai. Jurnal Pengamas, Vol.2, No.1, Juli (2019) e-ISSN: 2622-383X

Paripurno.E.T., 2011. Panduan Pengelolaan Risiko Bencana Berbasis Komunitas (PRBBK). Buku 1: pentingnya PRBBK, Masyarakat Penanggulangan Bencana Indonesia.

Lassa. J. 2009. Kiat Tepat Mengurangi Resiko Bencana Pengelolaan Resiko Bencana Berbasis Komunitas (PRBBK). Jakarta: PT Grasindo.




DOI: https://doi.org/10.33387/pengamas.v5i2.4540

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


e-ISSN: 2622-383X || PengaMAS Stats:

pengaMAS Indexing:

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License

slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor