Pengenalan Kearifan Lokal pada Anak Usia Dini: Kelom Geulis di Kota Tasikmalaya

Nuraly Ma'sum Aprily, Fadila Rahmah, Ai Wulansari, Putri Cicilia Hanurawati

Sari


Penelitian ini membahas mengenai salah satu kearifan lokal yang ada di kota Tasikmalaya yaitu kelom geulis. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui perkembangan dari produk kelom geulis dari zaman dahulu hingga saat ini dan untuk mengenalkan nilai kearifan lokal pada jenjang pendidikan anak usia dini. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi pustaka melalui beberapa artikel yang relevan dengan topik pembahasan. Hasil dari penelitian ini yaitu kelom geulis produksi kota Tasikmalaya memiliki kualitas yang baik, meningkatkan fashion pemakainya sehingga nyaman dipandang (eye- catching), dan meningkatkan jumlah produksi karena banyak permintaan dari dalam dan luar negeri. Kelom geulis diklasifikasikan menjadi dua yaitu kelom geulis untuk komunitas gadis dan kelom geulis untuk komunitas yang sudah menikah. Hal ini dapat dibedakan melalui bentuk dan warna yang dituangkan dalam kerajinan kelom geulis. Cara mengenalkan kerajinan tangan kelom geulis pada anak yaitu dengan mengajak anak untuk mempelajari seni melalui pembelajaran kerajinan kelom geulis di tempat pembuatannya langsung, agar anak bisa ikut berpartisipasi dalam pembuatan dan memiliki pengalaman dalam membuat kerajinan tangan.

Kata Kunci


Kelom Geulis; Kearifan Lokal; Anak Usia Dini

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Fajarini, U. (2014). Peranan Kearifan Lokal Dalam Pendidikan Karakter. Sosio-Didaktika: Social Science Education Journal, 1(2), 123–130. https://doi.org/10.15408/sd.v1i2.1225

Hanggoro, T. H. (2022, September 9). Kelom Geulis, Sandal Kayu dari Tasikmalaya yang Mendunia. Merahputih.Com.

Karyana, A. B. (2022, October 8). Filosofi dan Sejarah Sandal Kelom Geulis di Nusantara. Mediapriangan.Com.

Nero Sofyan, A., Sofianto, K., Sutirman, M., & Dadang Suganda, dan. (2018). SENI KERAJINAN KELOM GEULIS DI KOTA TASIKMALAYA SEBAGAI PELENGKAP FASHION WANITA. 20(2), 132–137. http://news.liputan6.com/daya-tarik-sandal-kelom-

Siti, E., Prodi, A., Kriya, P., Pendidikanseni, J., Fakultas Bahasa, R., Universitas, S., & Yogyakarta, N. (n.d.). KELOM GEULIS SEBAGAI IDE DALAM PENCIPTAAN MOTIF BATIK BORDIR UNTUK ROK PANJANG MOJANG PRIANGAN TASIKMALAYA KELOM GEULIS AS AN IDEA IN THE CREATION OF EMBROIDERY BATIK MOTIFS FOR LONG SKIRTS OF MOJANG PRIANGAN TASIKMALAYA.

Sofyan, A. N., Sofianto, K., Sutirman, M., & Suganda, D. (2018). Seni Kerajinan Kelom Geulis Di Kota Tasikmalaya Sebagai Pelengkap Fashion Wanita. Sosiohumaniora, 20(2), 132–137. https://doi.org/10.24198/sosiohumaniora.v20i2.13968

Yulan, I. (n.d.). Kerajinan Kelom Geulis. 1–10.

Aminah, S. E. (2017). KELOM GEULIS SEBAGAI IDE DALAM PENCIPTAAN MOTIF BATIK BORDIR UNTUK ROK PANJANG MOJANG PRIANGAN TASIKMALAYA KELOM GEULIS AS AN IDEA IN THE CREATION OF EMBROIDERY BATIK MOTIFS FOR LONG SKIRTS OF MOJANG PRIANGAN TASIKMALAYA.

Fajarini, U. (2014). Peranan Kearifan Lokal Dalam Pendidikan Karakter. Sosio-Didaktika: Social Science Education Journal, 1(2), 123–130. https://doi.org/10.15408/sd.v1i2.1225

Gloriani, Y. (2018). PENGKAJIAN PUISI MELALUI PEMAHAMAN NILAI-NILAI ESTETIKA DAN ETIKA UNTUK MEMBANGUN KARAKTER SISWA.

Hanggoro, T. H. (2022, September 9). Kelom Geulis, Sandal Kayu dari Tasikmalaya yang Mendunia. Merahputih.Com.

Karyana, A. B. (2022, October 8). Filosofi dan Sejarah Sandal Kelom Geulis di Nusantara. Mediapriangan.Com.

Khairi, H. (2018). Husnuzziadatul Khairi KARAKTERISTIK PERKEMBANGAN ANAK USIA DINI DARI 0-6 TAHUN. 2(2).

Khaironi, M. (2018). (PERKEMBANGAN ANAK USIA DINI) Mulianah Khaironi Perkembangan Anak Usia Dini. 1, 1–12. https://pdfs.semanticscholar.org

Nero Sofyan, A., Sofianto, K., Sutirman, M., & Dadang Suganda, dan. (2018a). SENI KERAJINAN KELOM GEULIS DI KOTA TASIKMALAYA SEBAGAI PELENGKAP FASHION WANITA. 20(2), 132–137. http://news.liputan6.com/daya-tarik-sandal-kelom-

Nero Sofyan, A., Sofianto, K., Sutirman, M., & Dadang Suganda, dan. (2018b). SENI KERAJINAN KELOM GEULIS DI KOTA TASIKMALAYA SEBAGAI PELENGKAP FASHION WANITA. 20(2), 132–137. http://news.liputan6.com/daya-tarik-sandal-kelom-

Setyaningrum, N. D. B. (2020). Peranan Pendidikan Seni di Dalam Pengembangan Kreatifitas dan Pembentukan Nilai Positif pada Anak. Jurnal Seni Drama Tari Dan Musik, 3, 52–62.

Siti, E., Prodi, A., Kriya, P., Pendidikanseni, J., Fakultas Bahasa, R., Universitas, S., & Yogyakarta, N. (n.d.). KELOM GEULIS SEBAGAI IDE DALAM PENCIPTAAN MOTIF BATIK BORDIR UNTUK ROK PANJANG MOJANG PRIANGAN TASIKMALAYA KELOM GEULIS AS AN IDEA IN THE CREATION OF EMBROIDERY BATIK MOTIFS FOR LONG SKIRTS OF MOJANG PRIANGAN TASIKMALAYA.

Sofyan, A. N., Sofianto, K., Sutirman, M., & Suganda, D. (2018). Seni Kerajinan Kelom Geulis Di Kota Tasikmalaya Sebagai Pelengkap Fashion Wanita. Sosiohumaniora, 20(2), 132–137. https://doi.org/10.24198/sosiohumaniora.v20i2.13968

Yetti, E. (2019). Kearifan Lokal dalam Cerita Rakyat Nusantara: Upaya Melestarikan Budaya Bangsa. Mabasan, 5(2), 13–24. https://doi.org/10.26499/mab.v5i2.207

Yulan, I. (n.d.). Kerajinan Kelom Geulis. 1–10.




DOI: https://doi.org/10.33387/cahayapd.v6i1.7220

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Program Studi PGPAUD FKIP Universitas Khairun, Kampus I Jln. Bandara Babullah Ternate Maluku Utara