UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIIB SMP NEGERI I KOTA TERNATE MELALUI METODE TUTOR SEBAYA PADA MATERI KLASIFIKASI MAHLUK HIDUP

SURIYATI SURIYATI

Sari


Tujuan penelitian ini adalah meningkatkan hasil belajar pada  meteri  klasifikasi mahluk hidup Kelas VII B SMP N I Kota Ternate di Semester I Tahun Pelajaran 2018-2019 dengan  menerapkan Metode Tutor Sebaya. Jenis penelitian adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK).Hasil penelitian dari penerapan metode tutor sebaya pada mata pelajaran IPA materi klasifikasi mahluk hidup dapat disimpulkan bahwa adanya peningkatan hasil belajar siswa. Peningkatan ini dapat dilihat dari nilai rata- rata kelas mengalami peningkatan yaitu dari hasil  pada siklus I rata-rata kelas 72,19 pada siklus II naik menjadi 80,63. Pada siklus I persentase ketuntasan keseluruhan siswa adalah 65,63 atau 21 dari 32 siswa, kemudian pada siklus II meningkat kembali menjadi 29 dari 32  siswa. Berdasarkan uraian tersebut, dapat disimpulkan bahwa adanya peningkatan prestasi belajar IPA mulai tahap pra siklus, Siklus I dan Siklus II. Dengan demikian penggunaan metode Tutor sebaya dapat meningkatkan hasil belajar IPA materi klasifikasi Mahluk hidup.

 

Kata kunci: tutor sebaya, hasil belajar, mahluk hidup, SMP Negeri I Kota Ternate

Teks Lengkap:

PDF

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.
slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor