Efektifitas pencahayaan menggunakan light emitting diode (LED) pada perikanan pancing ulur untuk menangkap Selar Kuning ( Selaroides leptolepis) di perairan Pulau Morotai
Abstract
Penelitian dilakukan dengan dua tahapan yaitu tahapan laboratorium dan eksperimen. Laboratorium dilakukan untuk merancang lampu dan mengukur intensitas cahaya lampu. Ada du jenis lampu yang dibuat yaitu lampu permukaan dan lacuda. Eksperimen dilakukan untuk mengujicobakan lampu hasil rancangan. Penangkapan berlangsung di perairan Pulau Morotai dengan mengoperasikan tiga unit perahu nelayan yang telah dilengkapi dengan lampu yang berbeda. Hasil tangkapan selar kuning didominasi oleh perahu yang dilengkapi lacuda seberat 61.2 kg (39 %), tangkapan terberat ke dua diperoleh perahu dilengkapi lampu permukaan seberat 49.6 kg (32 %) dan perahu dengan lampu kontrol memperoleh hasil tangkapan seberat 44.4 kg (29 %).
Kata kunci: Selar kuning, Lampu LED, Penangkapan ikan
Full Text:
106-118 (Bahasa Indonesia)References
Adam Marwan, 2018. Penggunaan lampu atas dan lampu celup dalam air pada bagan perahu di perairan Botang Loman Halmahera Selatan.[Tesis]. Bogor ID. Institut Pertanian Bogor.
Ahmad S, Puspito G, Sondita F , Yusfiandayani R. 2013 (b). Penguatan cahaya pada bagan menggunakan reflektor kerucut sebagai upaya meningkatkan hasiltangkapan cumi-cumi. Jurnal Marine Fisheries. 4(2). 163-173
Ahmad S, 2014. Penggunaan reflektor dengan sudut berbeda: Upaya meningkatkan hasil tangkapan bagan di Teluk Kao Halmahera Utara.[tesis]. Bogor ID. Institut Pertanian Bogor.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Pulau Morotai. 2017. Statistik Daerah Kabupaten Pulau Morotai. BPS Kabupaten Pulau Morotai. 38 hal
Gustaman, Fauziyah dan Isnaini. 2012. Efektifitas Perbedaan Warna Cahaya Lampu terhadap Hasil Tangkapan Bagan Tancap di Perairan Sungsang Sumatera Selatan. Maspari Journal. 4(1): 92-102.
Hamidi, Baskoro dan Riyanto. 2017. Penggunaan Light Emitting Diode (LED) Celup Bawah Air dengan Warna Berbeda: Pengaruhnya terhadap Hasil Tangkapan Bagan Perahu. ALBACORE. 1 (3): 285-296.
Kurnia Muhammad, Sudirman dan Yusuf Muhammad. 2015. Pengaruh Perbedaan Ukuran Mata Pancing Terhadap Hasil Tangkapan Pancing Ulur Di Perairan Pulau Sabutung Pangkep. Marine Fisheries. 6 (1): 87-96
Nabiu Maratana Nurlina. 2019. Respon Tingkah Laku Ikan Selar Kuning (Selaroides leptolepis) Terhadap Intensitas Cahaya Lampu Putih dan Biru.[tesis]. Bogor ID. Institut Pertanian Bogor.
Mulyawan, Masjamsir, Andiyani Y. 2015. Pengaruh Perbedaan warna Cahaya Lampu Terhadap Hasil Tangkapan Cumi-Cumi (Loligo sp) pada Bagan Apung di Perairan Pelabuhanratu Kabupaten Suka Bumi Jawa Barat. Jurnal Perikanan Kelautan. 6 (2). 116-124
Notanubun Julianus dan Patty Wilhelmina, 2010. Perbedaan penggunaan intensitas cahaya lampu terhadap hasil tangkapan bagan apung diperairan selat Rosenberg Kabupaten Mauku Tenggara Kepulauan Kei. Jurnal Perikanan dan Kelautan. 5 (3). 134-140
Puspito G, 2008. Lampu petromaks: Manfaat, kelemahan dan solusinya pada perikanan bagan. ISBN. 978-979-1225-04-5. Departemen Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan. Institut Pertanian Bogor. https://www.researchgate.net/publication/327189487_lampu_petromaks_manfaat_kelemahan_dan_solusinya_pada_perikanan_bagan (diakses pada tanggal 1 november 2019).
Sudirman dan Mallawa. 2012. Teknik Penangkapan Ikan. Jakarta: Rineka Cipta Jakarta.
Sukandar dan Fuad. 2015. Pengoperasian Lampu Celup Dalam Air pada Bagan Tancap di Prairan Lekok. Journal of Inovvation and Applied Tecchnology. 1 (2): 101-105
Taufiq. 2015. Pengembangan Lampu Celup Led (Super Bright Blue) Untuk Perikanan Bagan Apung Di Perairan Patek Kabupaten Aceh Jaya [Tesis]. Sekolah Pascasarjana IPB. Bogor.
Thenu, Puspito Gondo dan Martasuganda. 2013. Penggunaan Light Emitting Diode pada Lampu Celup Bagan. Marine Fisheries. 4(2):141-151
DOI: https://doi.org/10.33387/jikk.v3i1.1865
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Address : Marine Science Study Program, Faculty of Fisheries and Marine Science - Khairun University, Ternate, North Maluku, Indonesia |