PENYULUHAN PENTINGNYA IMUNISASI DAN PENATALAKSANAAN DEMAM PADA ANAK PASCA IMUNISASI DI PUSKESMAS SULAMADAHA

marhaeni hasan, Fera the

Abstract


Pengabdian telah dilaksanakan di Poskesdes Tobololo yang merupakan daerah pelayanan Puskesmas Sulamadaha, Kota Ternate, Maluku Utara. Pelaksanaan kegiatan dilaksanakan pada Selasa tanggal 17 September 2019. Tujuan dari kegiatan ini adalah meningkatkan pengetahuan kesehatan anak kepada orangtua melalui penyuluhan pentingnya imunisasi dan penatalaksanaan demam pada anak pasca imunisasi. Masyarakat yang hadir adalah78 peserta dan diberikan penyuluhan mengenai imunisasi dan penatalaksanaannya ketika demam, sehingga masyarakat menyadari pentingnya imunisasi dan dapat melakukan penanganan awal ketika anak demam pasca imunisasi


References


Akib, P.A., Purwanti, A. 2011. Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (KIPI) Adverse Events following Immunization (AEFI) dalam Pedoman Imunisasi di Indonesia. IDAI, Jakarta.

Kemenkes RI. 2014. Buku Ajar Imunisasi. Pusat Pelatihan dan Pendidikan Tenaga Kesehatan, Jakarta.

Ranuh, I.G.N., dkk. 2014. Pedoman Imunisasi di Indonesia. Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia, Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.33387/pengamas.v3i2.2211

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


e-ISSN: 2622-383X || PengaMAS Stats:

pengaMAS Indexing:

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License