Analisis Kemampuan Literasi Matematis Siswa MAN Insan Cendekia Halmahera Barat dalam Memecahkan Masalah Matematis pada Materi Sistem Persamaan Linear

Ariqah Rif’at Rafilah Sapsuha, Fatimah Fatimah, Yulita R Moniy

Sari


Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis masalah yang dihadapi oleh siswa dalam memecahkan masalah matematika  dalam kaitannya dengan kemampuan berliterasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif eksploratif dalam ruang lingkup penelitian kualitatif dengan melibatkan 25  mahasiswa sebagai calon subjek. Subyek yang dijelaskan dipilih dengan memberikan tugas yang berkaitan dengan masalah system Persamaan Linear. Data diperoleh dari lembar jawaban subjek saat melakukan Tes, hasil wawancara berbasis quesioner  dan catatan lapangan. Analisis data dilakukan secara retrospektif dengan menggabungkan lembar jawaban, think aloud, hasil wawancara dan catatan lapangan dengan mengacu pada konsep Literasi. Peneliti memperoleh bahwa kemampuan literasi matematis siswa MAN IC Halmahera Barat masih tergolong rendah yang disebabkan oleh kurangnya minat belajar dan motivasi belajar siswa terhadap materi matematika pada umumnya dan Siswa belum terbiasa menyelesaikan soal matematika terapan yang mengandung aspek literasi matematis serta siswa tidak menguasai  konsep matematika dengan baik.


Teks Lengkap:

PDF


DOI: https://doi.org/10.33387/jpgm.v4i1.7284

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##



Editorial Office : Alamat : Jalan Bandara Sultan Baabullah, Kelurahan Akehuda Kampus 1 Universitas Khairun, Kota Ternate Utara, Maluku Utara-Indonesia

Telepon: (0921) 3121550
Email: joko.s@unkhair.ac.id

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor